TIM DIVPAS MALUKU SIDAK LAPAS NAMLEA

TIM DIVPAS MALUKU SIDAK LAPAS NAMLEA

Ambon, _KUMHAM MALUKU - Tim Satuan Tugas Keamanan dan Ketertiban (Satgas Kamtib) Divisi Pemasyarakatan (Divpas) Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Maluku melaksanakan inspeksi mendadak (Sidak) ke Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Namlea, Jumat (11/09). Hal tersebut dilakukan dalam upaya deteksi dini sekaligus memberikan penguatan bagi seluruh jajaran di

PERLU TINGKATKAN KINERJA NOTARIS, KANWIL KUMHAM MALUKU GELAR RAPAT KOORDINASI

PERLU TINGKATKAN KINERJA NOTARIS, KANWIL KUMHAM MALUKU GELAR RAPAT KOORDINASI

 

Ambon, KUMHAM MALUKU Sebagaimana diketahui, dalam pelaksanaan tugas kenotariatan, para notaris mendapat pengawasan dan pembinaan dari majelis pengawas yang terdiri dari Majelis Pengawas Daerah, Majelis Pengawas Wilayah, dan Majelis Pengawas Pusat. Majelis Pengawas Notaris mempunyai fungsi atau wewenang dan kewajiban untuk melaksanakan pengawasan dan pembinaan terhadap notaris, dimana pelaksanaan pembinaan

KAKANWIL KEMENKUMHAM MALUKU SECARA RESMI BUKA KEGIATAN PROMOSI DAN DESIMINASI DESAIN INDUSTRI

KAKANWIL KEMENKUMHAM MALUKU SECARA RESMI BUKA KEGIATAN PROMOSI DAN DESIMINASI DESAIN INDUSTRI

Ambon, KUMHAM MALUKUDalam upaya mempertegas peranan dan fungsi Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Maluku, secara beruntun kembali melaksanakan kegiatan Promosi dan Desiminasi Kekayaan Intelaktual Desain Industri. Menyadari beragamnya potensi Kekayaan Intelektual di Provinsi Maluku serta fakta masih minimnya upaya pendaftarannya maka menjadi tantangan tersendiri bagi Pelayanan

7 ORANG CATAR POLITEKIP ASAL MALUKU IKUT TES PEMERIKSAAN KESEHATAN

7 ORANG CATAR POLITEKIP ASAL MALUKU IKUT TES PEMERIKSAAN KESEHATAN

Ambon, KUMHAM MALUKU Pelaksanaan Tes Kesehatan dalam rangka seleksi penerimaan Calon taruna/Taruni Sekolah Kedinasan Politeknik Ilmu Pemasyarakatan (POLITEKIP) dan Politeknik Imigrasi (POLITEKIM) hari ini resmi dilaksanakan di 33 titik lokasi. Salah satunya Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Maluku.

Berdasarkan data yang dihimpun tim humas Kanwil Maluku

GANDENG DINAS DAMKAR KOTA AMBON, DIVPAS MALUKU GELAR SIMULASI DAN PELATIHAN PEMADAM KEBAKARAN

GANDENG DINAS DAMKAR KOTA AMBON, DIVPAS MALUKU GELAR SIMULASI DAN PELATIHAN PEMADAM KEBAKARAN

Ambon, KUMHAM MALUKU - Divisi Pemasyarakatan (Divpas) Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Maluku bekerjasama dengan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Ambon, menggelar simulasi dan pelatihan pemadam kebakaran bagi petugas pemasyarakatan, Kamis (03/9)

Bertempat di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Ambon, kegiatan ini dibuka dengan resmi oleh

Search Mobile